Setiap mahluk ingin berbahagia, dan ingin lepas dari penderitaan. Namun terkadang kita lupa bahwa persepsi kebahagiaan yang kita miliki dan kita kejar malah dapat membuat kita semakin menderita.

Dengan melambat, kita mampu mencerna, menyadari, akar ketidakbahagiaan kita yang sebenarnya dan menghargai kehidupan dengan hadir sepenuhnya.